Tag Archives: Pemda karawang

Gelar Konsolidasi Akbar, Warga Wancimekar Akan Geruduk Pemda Karawang Menolak Perluasan TPA Jalupang

Karawangplus.com- Pemerintah Kabupaten Karawang ternyata terus memaksakan rencana perluasan TPA jalupang. berbagai cara terus dilakukan oleh Pemda Karawang untuk memuluskan perluasan lahan TPA jalupang. Dengan adanya hal tersebut warga wancimekar beramai-ramai berkumpul untuk menkonsolidasikan terkait penolakan perluasan lahan tersebut. Karena sudah bertahun-tahun masyarakat wancimekar terdampak polusi yang berbahaya bagi kesehatannya. Ketua …

Read More »

Diperiksa BPK, Pemda Karawang Dinilai Paling Kooperatif

Karawangplus.com -Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) Republik Indonesia Perwakilan Jawa Barat telah tuntas dalam melaksanakan audit pelaporan keuangan pemerintah daerah Kabupaten Karawang tahun anggaran 2022. Pada kesempatan acara Exit Permit di Command Centre Aula Lantai 3 Gedung Singaperbangsa, Senin (17/4/2023) siang, pihak BPK memuji sikap kooperatif para pejabat selama pelaksanaan audit. …

Read More »

Hari Pertama Kerja, Cellica-Aep Keliling Cek Absensi Pegawai

Karawangplus.com – Bupati Karawang Cellica Nurrachadiana didampingi Wakil Bupati Karawang Aep Syaepuloh melakukan pengecekan kehadiran pegawai di beberapa Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Pengecekan ini dimaksudkan untuk mengetahui sejauh mana absensi kehadiran ASN terpenuhi di hari pertama kerja ini. “Saya bersama pak wabup mengecek kesiapan pegawai kita di dinas-dinas. Ini merupakan …

Read More »

Cerita Emak Maryati, Sedih Sudah Keliling Tujuh Kali Tak Ada Pembeli

  Karawangplus.com — Setiap hari menjelang subuh, Maryati mengawali aktifitasnya dengan mengambil kue dan gorengan untuk dijual. Perempuan berusia 64 tahun ini biasanya berkeliling menjajakan dagangannya di sekitar komplek kantor Pemkab Karawang. Bila beruntung, Maryati dapat membawa pulang keuntungan sebesar Rp. 50 ribu. Meskipun sudah renta, Maryati harus tetap menggeluti …

Read More »

Bau Busuk, Warga Keluhkan Sampah Liar Dekat Kantor Pemda

amoxicillin 500mg Karawangplus.com – Keberadaan tumpukan sampah di perempatan jalan Lingkar Karawang, KW 6 Kampung Kepuh Kelurahan Karangpawitan dikeluhkan warga dan pengendara jalan yang melintas. Warga mengeluhkan bau busuk yang dikeluarkan oleh tumpukan sampah tersebut.”Saya setiap hari lewat sini, baunya menyengat sekali,”kata Herman waga setempat. Dikatakannya, keberadaan tumpukan samah tersebut …

Read More »

Dikerjakan Empat Bulan, Gedung Pemda II Baru 48,37 Persen

Karawangplus.com best viagra alternative – Pembangunan gedung komplek Pemda Karawang II baru mencapai 48, 37 persen. Kabid Wasdal Dinas Cipta Karya Kabupaten Karawang, Maman Suhaya mengungkapkan capaian tersebut telah sesuai dengan perencanaan.”Kalau fiisk 48,37 dan sudah sesuai perencanaan,”katanya Dikatakannya, pembangunan gedung enam lantai tersebut diyakininya akan selesai tepat pada waktunya. …

Read More »

Rangkaian HUT Karawang, Ada Mancing Massal di Lima Titik

Karawangplus.com para que sirve gabapentina – Sejumlah serangkaian kegiatan HUT Karawang ke 383 terus digelar. Kali ini Pemerintah Kabupaten Karawang menggelar menggelar mancing massal yang digelar serentak di lima titik. Mancing massal tersebut secara simbolis dilepas oleh Bupati Karawang Cellica Nurrachadiana serta didampingi Sekertaris Daerah Kabupaten Karawang Teddy Rusfendi yang berlokasi …

Read More »

Siap-siap Program Magang Di Perusahaan Bakal Dimulai

cialis for sale in canada Karawangplus.com – Sekitar 100 perusahaan yang berdiri di Kabupaten Karawang merespon keinginan pemerintah Kabupaten Karawang untuk melakukan pemagangan terlebih dahulu untuk para pencari kerja. Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Karawang H. A Suroto mengatakan pemagangan dapat membantu perusahaan dalam mengkualifikasi calon tenaga kerja.”Ada …

Read More »

DAU Ditunda, Pemkab Karawang Jamin Gaji PNS Tetap Lancar

Karawangplus.com – Kabupaten Karawang kelimpungan akibat adanya keputusan dari Menteri Keuangan yang tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan Nomor 125/PMK.07/2016 tentang Penundaan Penyaluran Sebagian Dana Alokasi Umum (DAU) Tahun Anggaran 2016. Untuk setiap bulannya, kabupaten Karawang menerima DAU sebesar Rp.56 miliar. Maka Tak tanggung – tanggung, akibat penundaan penyaluran DAU selama …

Read More »