Persika Karawang Akan Gelar Uji Coba Lawan Persija Jakarta

Karawamgplus.com – Akhir pekan ini supporter Persika Karawang dan Persija bisa menonton tim kesayangannya bertanding.

Ini menyusul rencana diselenggarakannya uji coba Persija dan Persika Karawang, satu-satunya klub dari Jawa Barat yang bermain di kompetisi Liga 2.

Rencananya uji coba diagendakan berlangsung di Stadion PTIK, Jakarta.

Bila tidak mengalami perubahan pertandingan digelar pada Sabtu (30/12/2017), persis sehari sebelum para pemain mendapat libur tahun baru.

Check Also

Paguyuban Mojang Jajaka Ikut Bantu Korban Banjir Karangligar

Paguyuban Karawangplus.com – Paguyuban Mojang Jajaka Kabupaten Karawang hari ini menyalurkan bantuan kemanusiaan kepada warga …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *


The reCAPTCHA verification period has expired. Please reload the page.