Karawangplus.com – Bupati Karawang Aep Syaepuloh melakukan rotasi, mutasi, dan promosi 65 pejabat ASN. Aep pun berpesan agar mereka berkomitmen membangun Karawang. Perombakan ini ditetapkan dalam Keputusan Bupati Karawang Nomor : 800.1.3.3/Kep.1110/BKPSDM tentang Pengangkatan Pegawai Negeri Sipil Dalam Jabatan Pimpinan Pratama, Jabatan Administrator, Jabatan Pengawas dan Penugasan Tambahan di Lingkungan …
Read More »Mutasi Jilid II Sebentar Lagi, Calon Pejabat Sudah di Kantong Bupati
Karawangplus.com – Sinyal perombakan sejumlah pejabat eselon II maupun eselon III di lingkup Pemda Karawang tinggal menunggu waktu. Bupati Aep mengaku masih menunggu rekomendasi dari Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) untuk segera mengeksekusi mutasi, rotasi dan promosi sejumlah pejabat. Perombakan pejabat ini sangat penting untuk mengisi sejumlah kekosongan serta mengakselerasi …
Read More »Dapat Izin Menteri, Cellica Boleh Ganti Pejabat
Karawangplus.com – Menindaklanjuti Evaluasi Kinerja dan Uji Kompetensi terhadap seluruh Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama (JPT) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Karawang yang dilaksanakan pada tahun 2019, Bupati Karawang telah mengusulkan rotasi/mutasi Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama sebanyak 19 (sembilan belas) orang Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama dan telah mendapatkan rekomendasi Ketua Komisi Aparatur …
Read More »Awal Juli Cellica Akan Mutasi Besar – besaran Pejabat Karawang
Karawangplus.com – Usai Pemilihan gubernur Jawa Barat (Jabar) Pemerintah Daerah Kabupaten Karawang akan menggelar mutasi, rotasi dan lelang jabatan pada awal Juli mendatang. “Awal Juli nanti baru akan kita mulai rencana mutasi dan rotasi jabatan untuk eselon II, III dan IV karena sekarang sudah mau memasuki tahun triwulan ketiga. Seluruhnya …
Read More »Ratusan Kepala Sekolah di Karawang Dimutasi
fast shipping levitra Karawangplus.com – Sebanyak 190 orang Kepala Sekolah dan Penilik di lingkungan Pemerintah Kabupaten Karawang, diambil sumpah jabatannya oleh Bupati Karawang, Cellica Nurrachadiana, Jumat (11/8) di lapang SMPN 2 Telukjambe Timur. Kepala Badan Kepegawaian dan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Karawang, Asep Aang Rahmatullah megatakan, untuk mengisi kekosongan kepala …
Read More »