Metro

Rubrik yang memberitakan tentang pembangunan Karawang.

Pengasuh Ponpes Doakan Ganjar Jadi Presiden

Karawangplus.com – Sejumlah santri dan ulama di Kabupaten Karawang menggelar acara ‘Sejuta Solawat dan Doa Bersama untuk Bangsa’ di Pondok Pesantren Al-Makkiyah, Cilamaya Kulon, Karawang, Jawabarat. pada Sabtu (23/7). Dalam acara ini, para jemaah menyatakan dukungan kepada Ganjar Pranowo agar maju dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024. Ganjar Pranowo dinilai sebagi …

Read More »

Bawaslu Karawang Butuh 33 Miliar Awasi Pilkada

Karawangplus.com – Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Karawang akan digelar pada 2024 mendatang. Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Karawang mulai melakukan persiapan, salah satunya dengan alokasi anggaran. Kepala Kesekertariatan Bawaslu Kabupaten Karawang, Dedi Sumantri mengatakan, bahwa pembahasan anggaran pilkada karawang tahun 2024 yang akan datang sudah diajukan dalam pembahasan dengan …

Read More »

Anggaran Beasiswa Karawang Cerdas Naik 5 Miliar

Karawangplus.com – Pemerintah Daerah Kabupaten Karawang menganggarkan beasiswa Karawang Cerdas di tahun 2022 sebesar 20 Miliar. Hal itu diungkapkan oleh Sub koordinator Kesejahteraan Sosial Pemkab Karawang, Ahmad Nurjaya saat ditemui diruang kerjanya pada selasa, (19/07). Dalam keterangannya, ia menyebutkan anggaran beasiswa Karawang cerdas tahun 2022 lebih besar dibanding pada tahun …

Read More »

Anggaran Beasiswa Karawang Cerdas Naik 5 Miliar

Karawangplus.com – Pemerintah Daerah Kabupaten Karawang menganggarkan beasiswa Karawang Cerdas di tahun 2022 sebesar 20 Miliar. Hal itu diungkapkan oleh Sub koordinator Kesejahteraan Sosial Pemkab Karawang, Ahmad Nurjaya saat ditemui diruang kerjanya pada selasa, (19/07). Dalam keterangannya, ia menyebutkan anggaran beasiswa Karawang cerdas tahun 2022 lebih besar dibanding pada tahun …

Read More »

Sebentar Lagi Verifikasi Parpol Peserta Pemilu Dimulai

Karawangplus.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Karawang mempersiapkan strategi dalam pelaksanaan Pemilu 2024 nanti. KPU berupaya agar penyelenggara pemilu berjalan dengan lancar Untuk pemilu sendiri yang sudah masuk tahapan sejak 14 juni 2022. Untuk saat ini KPU Karawang sudah mempersiapkan petugas untuk tahapan verifikasi peserta pemilu. Ketua Komisi Pemilihan Umum …

Read More »

Dewan Kritik Disdik Kurang Gesit Benahi Sekolah Rusak

Karawangplus.com – Viral SD Negeri Medangasem 1 Kecamatan Jayakerta Kabupaten Karawang, Jawabarat, yang melakukan kegiatan belajar di lantai sekolah dikarenakan bangunan sekolah dasar (SD) tersebut ambruk. Kerusakan 3 ruangan kelas tersebut sudah 2 tahun di ajukan namun tidak ada perbaikan sampai sekarang yang menyebabkan siswanya belajar di lantai sekolah. Anggota …

Read More »

PSSI Karawang Gelar Turnamen U-18 di 30 Kecamatan

Karawangplus.com – Asosiasi Sepak Bola Kabupaten (Askab) PSSI Karawang, Jawabarat, menggelar turnamen antar kecamatan, 6-8 Agustus 2022. Turnamen ini diikuti 30 kecamatan. “Turnamen ini bagus karena Under 18 tahun. Kita jadi tahu pemain-pemain bagus dan berbakat di setiap Kecamatan yang ada di Karawang,” kata Ketua Askab PSSI Karawang Asep Aang …

Read More »

PD Muhammadiyah Karawang bangun pondok pesantren modern Pertama di Karawang

Karawangplus.com – Pimpinan Daerah Muhammadiyah Karawang melakukan peletakan batu pertama pondok pesantren modern di daerah Guro III, Jl. Cibungur Raya kelurahan Karawang Wetan kecamatan Karawang Timur (16/07). Dalam rangkaian acara Peresmian Pondok pesantren Panti Asuhan Darusalam, di hadiri oleh Ketua Umum Pengurus Pusat Muhammadiyah, Ketua Pimpinan Wilayah Jawa Barat, Wakil …

Read More »

Kingsman Grooming Hadir Untuk Perawatan Kaum Pria Dengan Service Bintang 5

Karawangplus.com – Kini telah hadir di Kabupaten Karawang, klinik perawatan khusus pria ‘Kingsman Grooming’ pertama yang memberikan pelayanan spesial bintang lima. Pada acara Grand Opening Kingsman Grooming yang diselenggarakan di Gedung Grand Farina, Kavling CBP Blok V No 08 Galuh Mas Karawang, tepatnya di belakang Cafe Lawang tersebut dibarengi dengan launching …

Read More »

Disnaker Janji Tolak Orang Luar Magang di Karawang

Karawangplus.com – Disnakertrans menanggapi terkait adanya rombongan anak muda dari Kabupaten Kuningan, Jawa Barat. Untuk mengikuti pelatihan magang di salah satu PT Madizu di Kabupaten Karawang. Sekumpulan anak muda yang terdiri dari laki laki dan perempuan tersebut yang datang pada hari Rabu pukul 02.15 Dini hari di Perumahan Griya Mas …

Read More »